ICoBio 2025 Hadirkan Pakar Dunia, Bahas Peran Biosains dalam SDGs
Departemen Biologi IPB University kembali menyelenggarakan konferensi bergengsi bertaraf internasional, The 6th International Conference on Biosciences (ICoBio) 2025, pada 5–6 Agustus 2025 di IPB International Convention Center, Bogor. Mengusung tema besar “Bioscience Innovations Toward Nation’s Sovereignty” atau Inovasi Biosains Menuju Kedaulatan Bangsa, konferensi ini menjadi …
Departemen Geofisika dan Meteorologi FMIPA IPB melaksanakan kunjungan edukatif ke PTPN I Regional 2
Departemen Geofisika dan Meteorologi FMIPA IPB melaksanakan kunjungan edukatif ke PTPN I Regional 2 di Bandung pada tanggal 2–4 Juli 2025. Kegiatan ini bertujuan memperdalam pemahaman mengenai ilmu agrometeorologi secara langsung di lapangan, khususnya pada budidaya dan pengolahan teh. Peserta mendapat pemaparan komprehensif mulai dari …