Departemen Fisika FMIPA IPB Hadirkan Pakar Nuklir untuk Para Siswa SMA
Kegiatan Physics Goes to School (PGTS) 2021 yang diselenggarakan oleh Departemen Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam IPB University kembali hadir di hari kedua, (28/02). Berbeda dengan hari sebelumnya, pada hari kedua peserta diajarkan tentang ilmu nuklir dengan menghadirkan Adipurwa Muslich, Head of Public …